Our Story
Pertemuan singkat itu menjadi awal cerita cinta perjalanan hidup kami. Berawal dari Cahyo menyapa Atika dan dilanjut dengan pendekatan singkat. Kedekatan itu terjalin tidak hanya melalui pertemuan langsung namun juga berlanjut via sosial media.
Tak perlu waktu lama, hanya dalam waktu kurang dari satu bulan, disanalah kami berkomitmen untuk memulai menulis cerita perjalanan hidup bersama. Tepat tanggal 5 November tahun 2023 kami pun memutuskan untuk melanjutkan pada prosesi lamaran dan tiga bulan setelahnya, kami mengikat janji suci kami dalam sebuah pernikahan.